5 tempat wisata malang paling populer yang wajib kita kunjungi
PantainyaJogja.com kali ini akan berbagi informasi tentang wisata malang yang paling populer.Tempat tempat wisata yang ada di kota Malang Jawa Timur memang semakin berkembang.
Berbicara tentang tempat wisata di Malang Jawa timur memang tak kan ada habisnya karena semakin hari semakin tahun akan semakin berkembang dan akan selalu bertambah tempat tempat wisata yang baru.
Daftar 5 tempat wisata ini hanya sebagian kecil dari tempat wisata di Malang jawa timur,namun menurut kami tempat ini adalah lokasi yang paling di minati.
Inilah daftar 5 tempat wisata populer yang wajib kita kunjungi:
1.Musium Angkut kota malang
Yaa musium angkot kota Malang merupakan salah satu tempat wisata yang seringkali jadi pilihan untuk tujuan wisata baik wisata domestik maupun mancanegara.
Wisata museum angkot di bangun dan dikembangkan oleh Jawa Timur Park Group sebagai perusahaan pengembang objek wisata Museum Angkut ini.
Di musium angkut ada kurang lebih 300 koleksi mobil yang dipamerkan di Museum seluas 3,8 Hektar.
Museum ini juga tercatat sebagai museum transportasi pertama yang ada diAsia.Sejak mulai dibuka pada 09 Maret 2014 museum ini selalu rame dikunjungi oleh para wisatawan lokal dan mancanegara.
Kunjungi juga:wisata populer di Jogjakarta
2.wisata kebun apel
Banyak sekali tempat liburan yang menawarkan indahnya alam serta pemandangan alam yang sangat bagus di kota Batu Malang.
Salah satunya adalah Wisata petik buah apel kota batu Malang.Buah apel juga menjadi icon dari kota Batu.Sehingga bisa dijadikan oleh – oleh yang wajib dibeli saat pergi ke Malang.
Banyak sekali tempat Wisata Petik Apel di kota Batu,kita bisa mengunjungi salah satu tempat wisata petik buah apel yang paling bagus.Jika mau berkunjung ke sana sebaiknya cari dulu referensi yang tepat.
3.Taman Rekreasi Selecta
Taman rekreasi Selecta berada di desa Tulungrejo, kecamatan Bumi Aji, kota Batu. Jikalau dari pusat berjarak sekitar 25 KM kalau dari pusat pemerintahan kota berjarak sekitar 4 KM.
Taman bunga selecta memiliki luas sekitar 18 Hektar sedangkan lahan wahana selecta hanya sekitar 8 Hektar saja.
Biaya masuk pun cukup murah hanya rp 25.000 saja,namun untuk ke wahana yang lain harus membayar biaya tambahan.Berikut adalah wahana selecta Malang yang dapat anda coba :
Goa Singa biaya gratis
Flying Fox dikenakan biaya tambahan Rp. 20.000/orang
Sepeda Air biaya tambahan Rp. 10.000/orang
Perahu Ayun dikenakan ongkos Rp.10.000/orang
Water Boom Anak biaya gratis
Playground Anak biaya gratis
Taman Singa biaya gratis
Sky Bike biaya wahana Rp. 20.000.
4.kampung warna warni Jodipan
Bagi sobat yang suka berburu spot foto keren di tempat wisata kekinian pasti tidak asing dengan adanya Kampung Warna Warni Jodipan yang ada di kota Malang.
Kampung yang berada di Kelurahan Jodipan, Kecamatan Blimbing, Kota Malang, Jawa Timur ini merupakan salah satu kampung warna warni paling hits di Indonesia.
Asal mula kampung ini berasal dari salah satu ide kreatif Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Malang.alasan dijadikan kampung warna warni ini karena kampung Jodipan sebenarnya memiliki view menarik dan jelas dari Jembatan Brantas,tetapi terlihat kotor dan kumuh membuat pemandangan menjadi tak enak dipandang.
Atas dasar tersebut, dibuatlah sebuah proyek yang didukung oleh berbagai pihak termasuk sponsor.Sehingga terciptalah kampung yang memiliki daya tarik tersendiri sebagai tempat wisata.
Spot foto menarik di kampung warna warna ini, anda bisa menemukan banyak spot foto menarik yang dapat digunakan sebagai selfie atau pun foto beramai ramai.
5.Air Terjun Coban rais
Dari sekian banyak obyek wisata alam terbuka,yang banyak di buru oleh wisatawan lokal maupun mancanegara adalah wisata air terjun coban rais karena banyak wahana bermain dan pemandangan yang bagus.
Lokasinya berada di dusun Dresel, desa Oro-oro Ombo, kecamatan Batu.Lokasinya memang cukup jauh dari jalan utama. Namun sobat bisa dengan mudah menemukan lokasinya dari Google Map karena petunjuknya sudah pas dan cukup komplit.
Kalau sobat dari kota Batu,untuk menuju lokasi Coban ini butuh waktu sekitar 1jam karena jaraknya hanya 7 km dari kota Batu atau sekitar 3,5 km dari Bumi Perkemahan.
Untuk harga tiket masuk lumayan murah
Karena sebesar Rp. 7.500 dan biaya parkir Rp. 2.000/motor Rp. 5.000/mobil.namun untuk ke Bukit Bulu harus membayar Rp. 10.000 dan kamera Rp. 15.000, plus nanti jika ingin foto selfie menambah Rp. 10.000/spot.
Mungkin hanya ini review tentang lima tempat wisata yang ada di malang mudah mudahan bisa jadi bahan referensi tujuan wisata anda.
Berbicara tentang tempat wisata di Malang Jawa timur memang tak kan ada habisnya karena semakin hari semakin tahun akan semakin berkembang dan akan selalu bertambah tempat tempat wisata yang baru.
Daftar 5 tempat wisata ini hanya sebagian kecil dari tempat wisata di Malang jawa timur,namun menurut kami tempat ini adalah lokasi yang paling di minati.
Inilah daftar 5 tempat wisata populer yang wajib kita kunjungi:
1.Musium Angkut kota malang
Photo instagram by weming90 |
Wisata museum angkot di bangun dan dikembangkan oleh Jawa Timur Park Group sebagai perusahaan pengembang objek wisata Museum Angkut ini.
Di musium angkut ada kurang lebih 300 koleksi mobil yang dipamerkan di Museum seluas 3,8 Hektar.
Museum ini juga tercatat sebagai museum transportasi pertama yang ada diAsia.Sejak mulai dibuka pada 09 Maret 2014 museum ini selalu rame dikunjungi oleh para wisatawan lokal dan mancanegara.
Kunjungi juga:wisata populer di Jogjakarta
2.wisata kebun apel
Photo instagram by @Ukhty-imama |
Salah satunya adalah Wisata petik buah apel kota batu Malang.Buah apel juga menjadi icon dari kota Batu.Sehingga bisa dijadikan oleh – oleh yang wajib dibeli saat pergi ke Malang.
Banyak sekali tempat Wisata Petik Apel di kota Batu,kita bisa mengunjungi salah satu tempat wisata petik buah apel yang paling bagus.Jika mau berkunjung ke sana sebaiknya cari dulu referensi yang tepat.
3.Taman Rekreasi Selecta
Photo instagram by @uwikastutik |
Taman bunga selecta memiliki luas sekitar 18 Hektar sedangkan lahan wahana selecta hanya sekitar 8 Hektar saja.
Biaya masuk pun cukup murah hanya rp 25.000 saja,namun untuk ke wahana yang lain harus membayar biaya tambahan.Berikut adalah wahana selecta Malang yang dapat anda coba :
Goa Singa biaya gratis
Flying Fox dikenakan biaya tambahan Rp. 20.000/orang
Sepeda Air biaya tambahan Rp. 10.000/orang
Perahu Ayun dikenakan ongkos Rp.10.000/orang
Water Boom Anak biaya gratis
Playground Anak biaya gratis
Taman Singa biaya gratis
Sky Bike biaya wahana Rp. 20.000.
4.kampung warna warni Jodipan
Photo instagram by @amazing malang |
Kampung yang berada di Kelurahan Jodipan, Kecamatan Blimbing, Kota Malang, Jawa Timur ini merupakan salah satu kampung warna warni paling hits di Indonesia.
Asal mula kampung ini berasal dari salah satu ide kreatif Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Malang.alasan dijadikan kampung warna warni ini karena kampung Jodipan sebenarnya memiliki view menarik dan jelas dari Jembatan Brantas,tetapi terlihat kotor dan kumuh membuat pemandangan menjadi tak enak dipandang.
Atas dasar tersebut, dibuatlah sebuah proyek yang didukung oleh berbagai pihak termasuk sponsor.Sehingga terciptalah kampung yang memiliki daya tarik tersendiri sebagai tempat wisata.
Spot foto menarik di kampung warna warna ini, anda bisa menemukan banyak spot foto menarik yang dapat digunakan sebagai selfie atau pun foto beramai ramai.
5.Air Terjun Coban rais
Photo instagram by@tiamo.ireal |
Dari sekian banyak obyek wisata alam terbuka,yang banyak di buru oleh wisatawan lokal maupun mancanegara adalah wisata air terjun coban rais karena banyak wahana bermain dan pemandangan yang bagus.
Lokasinya berada di dusun Dresel, desa Oro-oro Ombo, kecamatan Batu.Lokasinya memang cukup jauh dari jalan utama. Namun sobat bisa dengan mudah menemukan lokasinya dari Google Map karena petunjuknya sudah pas dan cukup komplit.
Kalau sobat dari kota Batu,untuk menuju lokasi Coban ini butuh waktu sekitar 1jam karena jaraknya hanya 7 km dari kota Batu atau sekitar 3,5 km dari Bumi Perkemahan.
Untuk harga tiket masuk lumayan murah
Karena sebesar Rp. 7.500 dan biaya parkir Rp. 2.000/motor Rp. 5.000/mobil.namun untuk ke Bukit Bulu harus membayar Rp. 10.000 dan kamera Rp. 15.000, plus nanti jika ingin foto selfie menambah Rp. 10.000/spot.
Mungkin hanya ini review tentang lima tempat wisata yang ada di malang mudah mudahan bisa jadi bahan referensi tujuan wisata anda.
Posting Komentar untuk "5 tempat wisata malang paling populer yang wajib kita kunjungi"