Lokasi Watu Amben,Bantul,Jogjakarta yang terkenal sebagai tempat nongkrong favorit di Bantul.
Berbicara tentang Tempat Wisata di Jogjakarta memang tak kan pernah ada habisanya, seperti tempat yang satu ini yang sangat populer dikalangan anak muda yang suka nongkrong malam Hari yaitu Wisata Watu Amben yang ada di Piyungan, Bantul Jogjakarta
Dimanakah Lokasi Watu Amben Jogjakarta?
Lokasi Watu Amben berada di desa Pandeyan, Kecamatan Piyungan, Bantul, Yogyakarta. Lokasi Watu Amben ini cukup strategis untuk Sobat yang suka berfoto saat matahari terbenam, dan juga sangat cocok untuk nongkrong dimalam hari seperti di bukit bintang Pathuk Gunungkidul.
Tempat Wisata Watu Amben Bantul, daerah istimewa yogyakarta ini bisa Sobat kunjungi kapan saja, karena diLokasi Watu Amben, Sobat juga bisa mengadakan acara bersama, misal Reunian, Kopdar, dan acara resmi, karena di Watu Amben Jogjakarta sudah banyak tempat yang cukup luas dengan kapasitas 100an orang.
wisata alam watu amben bantul daerah istimewa yogyakarta ini memiliki pemandangan lampu kota Bantul Jogjakarta dan suasananya tidak kalah dengan Bukit Bintang Pathuk Gunungkidul.
Jalan menuju watu amben sangat mudah untuk Sobat jangkau dengan kendaraan pribadi.Jika dari arah Yogyakarta, untuk mencapai tempat wisata alam bernama Watu Amben Pandeyan ini bisa Sobat bisa melewati bukit (Hargodumilah), yaitu melalui jalan raya Wonosari dan menemukan jalan berkelok-kelok dan menanjak setelah perempatan Pathuk.
Bukit Hargodumilah terletak di gapura Perbatasan kabupaten Bantul dan Gunungkidul, yaitu tempat wisata yang biasa difungsikan untuk menikmati pemandangan perbukitan dan lembah yang menghampar dari bukit, Sama seperti Watu Amben juga merupakan tempat wisata dengan fungsi yang sama, juga memiliki jalan yang searah.
Dari bukit Bintang terus saja jalan menuju perempatan Patuk - Gunungkidul, perempatan yang ke kiri jika Sobat ingin menuju ke arah Gunung Api Purba dan Embung Nglanggeran, maka Sobat pilih saja jalan Arah ke kanan yang menuju ke daerah Terong, kecamatan Dlingo - Bantul.
Jalan menuju Watu Amben Jogjakarta ini merupakan jalur utama menuju Terong Bantul, namun Sobat harus berhati-hati karena jalannya berkelok kelok dan naik turun dengan sisi jalan Jurang / tebing yang sangat dalam. Terus saja menuju selatan hingga mencapai jarak sekitar 1,5km dari perempatan Patuk Gunungkidul, maka akan Sobat temukan tempat Watu Amben Pandeyan yang ada di sebelah kanan jalan.
Sejarah Asal nama Watu Amben Pandeyan, Bantul.
Watu amben menurut bahasa Jawa yang jika dialih bahasakan ke dalam bahasa Indonesia bisa diartikan Watu adalah batu kemudian amben adalah ranjang,sehingga bisa diartikan sebagai batu yang dapat digunakan sebagai balai atau ranjang. Yaitu batu yang bisa dan biasa sebagai tempat duduk atau tempat nongkrong.
Watu Amben ini memang ada sejarahnya yaitu sejatinya tempat ini merupakan peristirahatan pertama kali seorang Ulama. Sedangkan Pandeyan merupakan sebuah nama kampung di sekitarnya.
Daya Tarik Watu Amben Jogjakarta.
Watu amben Pandeyan tidak memiliki lokasi yang luas, namun disepanjang jalan sekitar watu amben sudah ada beberapa warung-gubug yang telah menyediakan berbagai macam minuman dan makanan sederhana. Di watu amben ini kita bisa menikmati pemandangan berupa hamparan lembah, berundak tebing, dan tanah berbukit, dan kerlap kerlip lampu kota saat malam.
Ditambah lagi Sobat juga bisa menikmati sunset di sore hari dan juga menikmati pemandangan lampu kota Jogja saat malam hari sambil menikmati jajanan kampung di warung gubug yang berdiri di tempat ini, seperti di Bukit Bintang.
Bagi sebagian orang, Watu Amben Pandeyan merupakan tempat wisata yang lebih difungsikan sebagai "spot mampir" sambil menikmati pemandangan, bukan merupakan tempat utama sebagai tujuan wisata. Tempat ini hanya menjadi pelengkap dari rangkaian perjalanan Wisata Sobat jika mau berkunjung ke Tempat Wisata Bantul Jogjakarta.
Akan tetapi Sobat tidak dapat pula menyepelekannya, lantaran bagi yang fotografi gelas, tempat ini tetap memiliki 'spot hunting,' sebagai contoh saat matahari terbenam pada sore hari atau malam yang menarik saat langit cerah dan kerlap-kerlip bintang. Bukan itu saja, karena masih ada keindahan di bagian bawah, dengan kerlap kerlip cahaya lampu dari Bantul Jogja atau dari pusat kota Jogjakarta.
Baca juga Tempat nongkrong favorit di Bukit Bintang Pathuk Gunungkudul
Dari nama yang ada, tempat wisata Watu Amben Pandeyan ini tetap digarap secara serius, untuk meningkatkan kunjungan, hal ini dibuktikan dengan peresmian yang dilakukan oleh pejabat bupati Bantul.
Hal yang berbeda dari Lokasinya, memang Lokasi Watu Amben ini seperti ada di wilayah Patuk - Gunung Kidul, namun Watu Amben ini ada di Pandeyan masuk distrik kecamatan Piyungan - Bantul, dimana tak jauh ke arah selatan telah masuk wilayah Terong yang merupakan wilayah pemerintahan kecamatan Dlingo - Bantul.
Itulah sedikit informasi tentang Lokasi Watu Amben yang bisa jadi Solusi tempat nongkrong sore hari dan malam bersama teman, keluarga dan kekasih tercinta, Salam Wisata Indonesia.
Sore hari,by ubasoeky |
Lokasi Watu Amben berada di desa Pandeyan, Kecamatan Piyungan, Bantul, Yogyakarta. Lokasi Watu Amben ini cukup strategis untuk Sobat yang suka berfoto saat matahari terbenam, dan juga sangat cocok untuk nongkrong dimalam hari seperti di bukit bintang Pathuk Gunungkidul.
Tempat Wisata Watu Amben Bantul, daerah istimewa yogyakarta ini bisa Sobat kunjungi kapan saja, karena diLokasi Watu Amben, Sobat juga bisa mengadakan acara bersama, misal Reunian, Kopdar, dan acara resmi, karena di Watu Amben Jogjakarta sudah banyak tempat yang cukup luas dengan kapasitas 100an orang.
wisata alam watu amben bantul daerah istimewa yogyakarta ini memiliki pemandangan lampu kota Bantul Jogjakarta dan suasananya tidak kalah dengan Bukit Bintang Pathuk Gunungkidul.
Jalan menuju watu amben sangat mudah untuk Sobat jangkau dengan kendaraan pribadi.Jika dari arah Yogyakarta, untuk mencapai tempat wisata alam bernama Watu Amben Pandeyan ini bisa Sobat bisa melewati bukit (Hargodumilah), yaitu melalui jalan raya Wonosari dan menemukan jalan berkelok-kelok dan menanjak setelah perempatan Pathuk.
Bukit Hargodumilah terletak di gapura Perbatasan kabupaten Bantul dan Gunungkidul, yaitu tempat wisata yang biasa difungsikan untuk menikmati pemandangan perbukitan dan lembah yang menghampar dari bukit, Sama seperti Watu Amben juga merupakan tempat wisata dengan fungsi yang sama, juga memiliki jalan yang searah.
Dari bukit Bintang terus saja jalan menuju perempatan Patuk - Gunungkidul, perempatan yang ke kiri jika Sobat ingin menuju ke arah Gunung Api Purba dan Embung Nglanggeran, maka Sobat pilih saja jalan Arah ke kanan yang menuju ke daerah Terong, kecamatan Dlingo - Bantul.
Jalan menuju Watu Amben Jogjakarta ini merupakan jalur utama menuju Terong Bantul, namun Sobat harus berhati-hati karena jalannya berkelok kelok dan naik turun dengan sisi jalan Jurang / tebing yang sangat dalam. Terus saja menuju selatan hingga mencapai jarak sekitar 1,5km dari perempatan Patuk Gunungkidul, maka akan Sobat temukan tempat Watu Amben Pandeyan yang ada di sebelah kanan jalan.
Watu Amben Malam hari oleh @ Jogjaiswonderful |
Watu amben menurut bahasa Jawa yang jika dialih bahasakan ke dalam bahasa Indonesia bisa diartikan Watu adalah batu kemudian amben adalah ranjang,sehingga bisa diartikan sebagai batu yang dapat digunakan sebagai balai atau ranjang. Yaitu batu yang bisa dan biasa sebagai tempat duduk atau tempat nongkrong.
Watu Amben ini memang ada sejarahnya yaitu sejatinya tempat ini merupakan peristirahatan pertama kali seorang Ulama. Sedangkan Pandeyan merupakan sebuah nama kampung di sekitarnya.
Daya Tarik Watu Amben Jogjakarta.
Ngopi dimalam hari oleh@PantainyaJogja.com |
Ditambah lagi Sobat juga bisa menikmati sunset di sore hari dan juga menikmati pemandangan lampu kota Jogja saat malam hari sambil menikmati jajanan kampung di warung gubug yang berdiri di tempat ini, seperti di Bukit Bintang.
Bagi sebagian orang, Watu Amben Pandeyan merupakan tempat wisata yang lebih difungsikan sebagai "spot mampir" sambil menikmati pemandangan, bukan merupakan tempat utama sebagai tujuan wisata. Tempat ini hanya menjadi pelengkap dari rangkaian perjalanan Wisata Sobat jika mau berkunjung ke Tempat Wisata Bantul Jogjakarta.
Akan tetapi Sobat tidak dapat pula menyepelekannya, lantaran bagi yang fotografi gelas, tempat ini tetap memiliki 'spot hunting,' sebagai contoh saat matahari terbenam pada sore hari atau malam yang menarik saat langit cerah dan kerlap-kerlip bintang. Bukan itu saja, karena masih ada keindahan di bagian bawah, dengan kerlap kerlip cahaya lampu dari Bantul Jogja atau dari pusat kota Jogjakarta.
Baca juga Tempat nongkrong favorit di Bukit Bintang Pathuk Gunungkudul
Dari nama yang ada, tempat wisata Watu Amben Pandeyan ini tetap digarap secara serius, untuk meningkatkan kunjungan, hal ini dibuktikan dengan peresmian yang dilakukan oleh pejabat bupati Bantul.
Hal yang berbeda dari Lokasinya, memang Lokasi Watu Amben ini seperti ada di wilayah Patuk - Gunung Kidul, namun Watu Amben ini ada di Pandeyan masuk distrik kecamatan Piyungan - Bantul, dimana tak jauh ke arah selatan telah masuk wilayah Terong yang merupakan wilayah pemerintahan kecamatan Dlingo - Bantul.
Jomblo dilarang baper foto oleh@PantainyaJogja.com |
Posting Komentar untuk "Lokasi Watu Amben,Bantul,Jogjakarta yang terkenal sebagai tempat nongkrong favorit di Bantul."